Monday, February 26, 2018

[Tutorial] Membuat Custom Alert Dialog di Android Studio

February 26, 2018 1 Comments
Assalamualaikum Warahmatullah... Halo temen-temen... balik lagi bersama saya Ramadhany si programmer ganteng... HeHeHe.. Nah guys kali ini saya akan membagi tutorial tentang "Custom Alert Dialog". Oke Temen-temen semua.. Langsung saja kita masuk ke tutorialnya.



Pertama

Temen-temen semua buka android studio nya, lalu buatlah sebuah project baru, beri nama project nya dengan "Custom Alert Dialog"

Kedua

Setelah itu, pilih activity yang Basic Activity, lalu klik Next dan tunggu sampai proses indexing selesai.

Ketiga

Buka layout activity_main.xml lalu tambahkan 1 buah widget textview, Berikut adalah code xml yang ada di activity_mail.xml.

Keempat

Setelah itu bikin sebuah layout baru, beri nama layout tersebut dengan nama form_data, setelah itu klik ok.

Kelima

Lalu di layout form_data.xml tambahkan 4 buah widget Edit Text. Berikut ini adalah kode pada layout form_data.xml

Keenam

Langkah selanjutya adalah buka activity MainActivity.java, Berikut ini adalah Full code yang ada di activity MainAcctivity.java.

Ketujuh

Setelah semua codingan sudah lengkap, tahap yang terakhir adalah run aplikasi tersebut, dan inilah hasil ketika aplikasi tersebut di run

A. Gambar saat aplikasi awal berjalan

B. Berikut ini adalah alert dialog yang sudah kita buat tadi,

C. Dan inilah hasil ketika sudah mengisi form biodata

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Bila ada yang ingin di tanyakan.. Silahkan hubungi saya melalui kontak di bawah ini

Wa    : 081322579702 - 085776744756
Fb     : Ramadhany As-Salafy
Ig      : rama_railfans22
Line  : rikat_homreh2

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Mungkin cukup sekian yang bisa saya sampaikan pada hari ini.... Semoga bisa bermanfaat bagi saya dan kita semua Amin... Apabila ada kesalahan kata mohon di maafkan... Karena kesalahan itu datang nya dari Syaitan dan Kebaikan itu datang nya dari Allah Ta'ala... Sekaian Dari saya Wasslamualaikum Warahmarullah

[Tutorial] Material Calendar View in Android Studio

February 26, 2018 4 Comments
Assalamualaikum Warahmatullah... Halo temen-temen... balik lagi bersama saya Ramadhany si programmer ganteng... HeHeHe.. Nah guys kali ini saya akan membagi tutorial tentang "Material Calendar View". Oke Temen-temen semua.. Langsung saja kita masuk ke tutorialnya.


Pertama

Buka Android Studio nya terlebih dahulu dan buatlah sebuah project baru dengan nama Material Calendar View. Lalu pilih activity yang Empty Activity, Lalu Finish.

Kedua

Bila sudah di buat project nya, langkah selanjutnya adalah tambahkan repository berikut, lalu paste di build.gradle dan langsung saja di sync

Ketiga

Langkah selanjutnya adalah buka activity_main.xml lalu copy code berikut ini.

Keempat

Setelah itu kita lanjut ke kodingan, Temen-temen semua buka MainActivity.java nya, lalu copy codingan berikut ini

Pada tampilan sudah di run, ketika kalian klik tanggal nya, maka akan menampilkan Toast, apabila sudah berhasil tampil, maka temen temen semua berhasil membuat Material Calendar View.

Berikut ini adalah hasil run pada Emulator atau AVD temen temen semua

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Bila ada yang ingin di tanyakan.. Silahkan hubungi saya melalui kontak di bawah ini

Wa    : 081322579702 - 085776744756
Fb     : Ramadhany As-Salafy
Ig      : rama_railfans22
Line  : rikat_homreh2

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Mungkin cukup sekian yang bisa saya sampaikan pada hari ini.... Semoga bisa bermanfaat bagi saya dan kita semua Amin... Apabila ada kesalahan kata mohon di maafkan... Karena kesalahan itu datang nya dari Syaitan dan Kebaikan itu datang nya dari Allah Ta'ala... Sekaian Dari saya Wasslamualaikum Warahmarullah

Wednesday, February 21, 2018

[Teori] Mengenal Android Material Design (Android Lollipop 5.0)

February 21, 2018 0 Comments
Assalamualaikum temen-temen... Kembali lagi bersama saya Ramadhany si programmer ganteng hehe.... Kali ini saya akan menjelaskan tentang pengertian "Android Material Design". Mau tau apa pengertian Android material design? Yuks langsung baca saja artikel nya di bawah ini.

Tutorial Belajar Android


Andorid Material Design adalah suatu design  UI/UX Aplikasi yang baru untuk aplikasi android yang dikenalkan empat tahun yang lalu yaitu pada google I/O 2014. Lalu di susul dengan di luncurkan nya Android lollipop sekagligus SDK L versi 21 ada bulan agustus tahun 2014. Android material design dikenal dari designnya yang tampak seperti papper.

Material Design memungkinkan kita untuk membuat aplikasi yang kaya akan animasi dan mempunyai UI/UX yang menarik. Desain baru ini membuat aplikasi Android sekarang tidak kalah bagusnya dengan aplikasi iOS di iPhone. 

Android Material saat ini baru bisa dinikmati di Android versi terbaru, yaitu Lollipop 5.0. Adapun smartphone yang sudah mempunyai atau mendapat update OS Android 5.0 antara lain adalah Nexus series (karena memang merk dari Google), dimulai dari Nexus 4, Nexus 5 hingga Nexus 10. Walaupun begitu, beberapa aplikasi-aplikasi buatan Google sudah mulai diupdate menggunakan Material Design yang bisa dinikmati di baik Lollipop devices maupun non-Lollipop devices. Aplikasi2 tersebut diantaranya adalah GMail, Google Maps, dan YouTube.

Sedangkan untuk development-nya, Google telah merilis  support library AppCompat 21+  yang memungkinkan kita membuat aplikasi menggunakan Material Design pada devices yang belum menggunakan OS 5.0 Lollipop. Walaupun tidak semua Material element sudah di-backport pada support library tersebut. Beberapa element seperti animasi, dan ripple drawable belum tersedia pada support library AppCompat 21.

Material Design juga membawa perubahan UI/UX baru ke beberapa elemen dasar di Android, seperti Spinner, EditText (TintedEdittext), Switch, Button, CheckBox, ProgressBar dan masih banyak lagi.

Berikut ini adalah contoh gambar Android Material Design



Jadi bagaimana? sudah mengerti pengertian dari Android Material Design.. Kalo sudah faham berati tinggal kita menuju ke tutorial nya. Penasaran kan? Tunggu tutorialnya akan segera di buat :) 

Sekian dari saya, apabila ada kesalahan kata atau ada kalimat yang kurang enak di baca mohon di maafkan, karena kesalahan itu datangnya dari Syaitan dan kebenaran itu datangnya Dari Allah Ta'ala. Selebihnya mohon maaf. Wassalamualaikum Warahmatullahh